Postingan

Tumbuhan Obat Fistula Ani

Gambar
Waspadai Gejala Fistula Ani dan Cara Herbal Dalam Mengatasinya Fistula Ani Fistula ani adalah terbentuknya saluran kecil di antara ujung usus besar dan kulit di sekitar anus atau dubur. Kondisi ini terbentuk sebagai reaksi dari adanya infeksi kelenjar pada anus yang berkembang menjadi abses anus, di mana terbentuk kantung atau benjolan berisi nanah. obat alternatif fistula ani Fistula akan terlihat seperti saluran atau lubang kecil setelah nanah keluar. Selain abses, fistula ani juga berisiko dialami penderita gangguan saluran cerna bawah, seperti Crohn’s disease. Akibatnya, penderita merasakan nyeri atau rasa tidak nyaman pada kulit sekitar anus. Pengobatan fistula ani dilakukan setelah melalui pemeriksaan seksama, terutama pada area anus. Pilihan utama pengobatan fistula ani adalah operasi. Terdapat beberapa teknik bedah yang dapat dilakukan sesuai kondisi fistula ani yang terjadi. Tujuan dari operasi adalah melindungi otot sfingter ani yang mengatur buang

Obat Varikokel Alami Tanpa Operasi

Gambar
Pengobatan Herbal Penyakit Varikokel Varikokel Varikokel adalah pembengkakan pada pembuluh darah vena dalam kantong zakar (skrotum). Varikokel terjadi di skrotum yang berfungsi menahan testis serta mengandung arteri dan vena di saluran sperma (spermatic cord) pada setiap testis di atas skrotum. Pembuluh darah yang membawa darah dari testis ke penis tersebut seharusnya tidak teraba atau terasa, tetapi saat terjadi varikokel pembuluh darah vena tersebut tampak seperti banyak cacing dalam skrotum. Kondisi ini serupa dengan varises pada tungkai .obat varikokrl alami Varikokel dapat terbentuk sekitar umur 15 hingga 25 tahun, dan sebagian besar ditemukan pada skrotum sebelah kiri. Namun, varikokel tetap dapat terjadi pada kedua sisi skrotum. Varikokel seringkali tidak menimbulkan gejala dan tidak membahayakan nyawa, tetapi dapat menimbulkan mengecilnya testis sehingga dapat mengganggu kesuburan. Kasus varikokel yang menimbulkan gejala atau mengakibatkan kemandulan pada pende

Penyakit Batu Saluran Kencing

Gambar
Awas! 10 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Merusak Ginjal Anda PENYAKIT BATU SALURAN KENCING -Ginjal adalah salah satu organ terpenting tubuh manusia. Fungsi utamanya adalah membuang kelebihan air dari tubuh dan juga membantu menampung air saat tubuh membutuhkan lebih banyak. Ginjal mendetoksifikasi darah dan menyaring produk limbah melalui air kencing. Selain itu, ginjal membantu mengatur kadar mineral seperti kalsium dan fosfat dalam tubuh. Ginjal juga memproduksi hormon penting yang membantu dalam mengatur fungsi tubuh seperti tekanan darah dan produksi sel darah merah .sebab penyakit kencing batu Jadi, sangat penting untuk menjaga agar ginjal tetap berfungsi dengan baik, dengan menyadari 10 kebiasaan buruk yang dapat merusak ginjal Anda, seperti melansir Boldsky, berikut ini. 1. Mengonsumsi obat penghilang rasa sakit berlebihan Obat tanpa resep dokter atau obat bebas dapat mengurangi rasa sakit dan nyeri, tapi risikonya juga bisa merusak ginjal Anda. Hal ini bis